Danyonmarhanlan VIII Bitung Pimpin Langsung Latihan Hanmars Prajurit Sejauh 8 KM

Berita, Nasional164 Dilihat

MEDIA MATARAKYATNEWS || SULUT, 26/01/2025 – Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) VIII Bitung, Letkol Marinir Aditya Indarto, S.E., M.Tr. Opsla memimpin langsung Latihan Ketahanan Mars (Hanmars) Prajurit Yonmarhanlan VIII Bitung bertempat di Batuangus, Aertembaga, Kota Bitung, Kamis (23/01/2025).

Latihan Ketahanan Mars (Hanmars) adalah bagian dari pembinaan kemampuan perorangan secara militer, dan merupakan salah satu materi dalam latihan perorangan dasar (LPD) TW-1, Tahun Anggaran 2025. Salah satu materinya adalah Hanmars sejauh 8 KM dengan beban tempur.

Baca Juga  Seorang Ibu di Iming-Iming Temannya Untuk Berinvestasi Hasilnya Malah Tertipu

Sebelum melaksanakan pelatihan, kegiatan diawali dengan senam pemanasan guna menghindari cedera, serta pemeriksaan kesehatan para prajurit oleh Bintara Kesehatan. Agar dapat melaksanakan latihan dengan baik.

Dalam kesempatan itu, Danyonmarhanlan VIII menyampaikan pesannya kepada semua Prajurit untuk terus meningkatkan kemampuan fisik, serta profesionalisme. Karena kedepannya tuntutan tugas akan semakin kompleks dan beragam.”Tegasnya.

Baca Juga  Pejabat Kepala Daerah Petahana Atau Incumbent Wajib Mundur Dari Jabatannya, Jika Maju Pilkada. Mendagri Dalam Waktu Dekat Akan Keluarkan Surat Edaran

RED-MATARAKYATNEWS
Nicxon A.S

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *