Ormas Nasional LMP Minahasa Utara Kembali Gelar Rapat Rutin Akhir Bulan

MEDIA MATARAKAYATNEWS || MINUT, 23/04/2024 – Laskar Merah Putih (LMP) Minahasa Utara kembali mengelar rapat rutin bertempat di Rumah kediaman wakil Ketua Hetty Lumangkun, S.Pd, tepatnya Perum Asabri Block G No. 3 Kelurahan/Desa Kolongan Tetempamgan Kecamatan Kalawat. Minahasa Utara. Minggu, (23/6/2024)

Foto kebersamaan LMP Minahasa Utara

Rakor merupakan agenda rutin Ormas LMP Minahasa Utara dalam rangka mempererat silaturahmi sesama Pengurus serta mengevaluasi keanggotaan LMP Minahasa Utara.

Agenda rapat kali ini membahas berbagai permasalahan yang timbul di internal organisasi, dan telah di selesaikan saat rapat hari ini.

Baca Juga  Petahana Joune Ganda Dan Caroll Senduk Melanggar Pasal 71 Ayat 2. Praktisi Hukum Unsrat; KPU Sebagai Eksekutor UU, Wajib Menegakkan The Rule Of Law Untuk Tertib Berdemokrasi Sebagai Negara Hukum

Hadir dalam rapat koordinasi Ketua LMP Minahasa Utara Vraiser A. Telew, SE, Wakil Ketua Hetty Lumangkun, S.Pd, Wakil Ketua II Pdt. Mawuntu J. Oley, S.Th. M.Pd., Sekretaris LMP Albertina Waworundeng, Bendahara Hj. Najmah, Ketua Srikandi Porni Nangkoda, Komandan Densus Ferdi Takalelumang, Wadan Densus Berti Maramis, komandan Provost Faisol Lutfi, Ketua bidang Politik, Hukum dan HAM Meiske Walangitan, SH,  berserta beberapa anggota yang turut hadir.

Ketua Markas Cabang Vraiser A. Telew, SE menjelaskan rapat ini merupakan agenda rutin LMP Minahasa Utara yang dilakukan setiap akhir bulan, tetapi dalam setiap agenda rapat yang di adakan ini yakni membahas berbagai permasalahan sehingga dibutuhkan pendapat, pikiran, dan gagasan dari anggota agar setiap perjalanan organisasi tidak keluar dari koridor organisasi. ucapnya’.

Baca Juga  Jaga Kebersihan Wilayah dan Lingkungan (JGKWL). Jufri Lihawa : Mari Torang Jaga Kebersihan Lingkungan Bersama Khususnya Desa Kema Tiga Jaga Dua

Telew melanjutkan anggota yang sudah tergabung dalam keanggotaan LMP Minut haruslah berperan dan berpartisipasi aktif dalam kegiatan-kegiatan Organisasi, Karena menjadi bagian dari anggota LMP Minahasa Utara, harus benar-benar menjalankan Visi-Misi serta taat pada Ad/Art  jadi bukan berarti sudah bergabung trus tidak menghadiri kegiatan atau rapat yang di adakan. ” Setiap bulan harus di evaluasi keanggotaan”. yang tidak bisa berkontribusi ada aturannya. terang ketua Markas Cabang”.

Baca Juga  Mantan Politisi Senior PDIP Djenri Alting Keintjem Nyatakan Diri Mendukung dan Siap Menangkan Paslon YSK-JVM 

Dalam rapat tersebut dibicarakan juga penegasan terhadap kehadiran anggota, kemudian membahas kas keuangan, Dana Sehat, Dana Duka, perombakan struktur pengurus. Rapat ini akan trus dilakukan agar terjalin Silahturahmi, kebersamaan terhadap sesama anggota LMP Minahasa Utara.

Satu Komando

Ketum : H. Adek Efril Manurung, SH. MH

Kamada Sulut : Pdt. Jerry Ch Sanger, S.Th

RED-MATARAKYATNEWS

Albertina/Porni/Ningsih/Ferdi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *