Presiden RI Melakukan Pertemuan dengan Menteri Energi dan Infrastruktur UEA

Berita, Nasional196 Dilihat

MEDIA MATARAKYATNEWS || SULUT, 02/02/2025 – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto, melakukan pertemuan dengan Menteri Energi dan Infrastruktur, Uni Emirat Arab (UEA), Suhail Mohammed Faraj Al Mazroui, di Jakarta, pada Kamis (30/01/2025).

Pertemuan ini dalam rangka menindaklanjuti, kesepakatan kerja sama Strategis antara kedua Negara. Sebelumnya Indonesia dan UEA, Dalam Memorandum yang telah disepakati, berkomitmen untuk saling mendukung dalam pengembangan Teknologi Inovatif, perumusan kebijakan, serta peningkatan kompetensi Sumber Daya Manusia.

Indonesia dan UEA juga melalui kolaborasi bersama, berupaya memperkuat hubungan serta berkontribusi dalam Transformasi Energi Global yang berkelanjutan, sebagaimana tertulis dalam Asta Cita Presiden.

Baca Juga  Iwan Bule Gantikan Simon Mantiri Sebagai Komisaris Utama PT Pertamina (Persero)

RED-MATARAKYATNEWS
Nicxon A.S

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *